Postingan

Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia

Gambar
Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia A.       Definisi Diagnosis Keperawatan Diagnosis keperawatan merupakan suatu penilaian klinis mengenai respon klien terhadap masalah kesehatan atau proses kehidupan yang dialaminya baik yang berlangsung aktual maupun potensial. Diagnosis keperawatan bertujuan untuk mengidentifikasi respon klien individu, keluarga dan komunitas terhadap situasi yang berkaitan dengan kesehatan. Perawat diharapkan memiliki rentang perhatian yang luas, baik pada klien sakit maupun sehat. Respon-respon tersebut merupakan reaksi terhadap masalah kesehatan dan proses kehidupan yang dialami klien. Masalah kesehatan mengacu kepada respon klien terhadap kondisi sehat-sakit, sedangkan proses kehidupan mengacu kepada respon klien terhadap kondisi yang terjadi selama rentang kehidupannya dimulai   dari fase pembuahan hingga menjelang ajal dan meninggal yang membutuhkan diagnosis keperawatan dan dapat diatasi atau diubah dengan intervensi keperawatan (Christe

STRUKTUR ANATOMI TUBUH MANUSIA

STRUKTUR ANATOMI MIKROSKOPIS      Struktur anatomi mikroskopis adalah struktur yang tidak dapat dilihat tanpa bantual alat, dengan batasan melihat struktur sel (mikroskopis cahaya), melihat tingkat molekul tingkat sitologi (mempelajari struktur sel), dan histologi (mempelajari jaringan) dengan mikroskop elektron.      Sel tersusun atas dasar substansi kimia dengan berbagai kombinasi. Atom merupakan bagian yang paling kecil dalam penyusunan hidup yang merupakan ion-ion yang bermuatan positif yang disebut proton, dan yang tidak bermuatan disebut netron, dan elektron mengitari proton. Contohnya, atom (hidrogen, nitrogen, oksigen, dan magnesium). Atom dapat bergabung satu sama lain dapat membentuk senyawa air (H 2 O), yang terdiri dari atom hidrogen dan oksigen. Sel merupakan unit dasar dari mahluk hidup, bagian terkecil dari mahluk hidup (tubuh manusia) yang tidak dapat dilihat dengan mata melainkan dengan mikroskop.      Jaringan adalah sekumpulan sel dengan struktur yang sama da

ANATOMI DASAR

 ANATOMI DASAR        Anatomi manusia adalah ilmu yang berhubungan dengan struktur tubuh manusia. Istilah anatomi berasal dari bahasa Yunani yang berarti "memotong". Sebagian besar istilah anatomi berasal dari bahasa Yunani atau Latin. Jadi ilmu anatomi mempelajari struktur tubuh manusia lapis demi lapis dengan cara menguraikan dan memotong bagian-bagiannya.      Nomenciatur yang digunakan berbahasa latin, yang untuk pertama kali disepakati pada tahun 1895 di Basel, disebut Nomina Anatomica Baseli. Pada tahun 1935 disepakati Nomina Anatomica Jenai dan pada tahun 1980 diterbitkan Nomina Anatomica baru, yang merupakan "A Revision by the International Anatomical Nomenclatur Committee apporoved by the Elevent International Congress of Anatomists in Mexico, 1980. Sebagai dasar untuk menentukan tempat dan arah dipakai SIKAP ANATOMI, yaitu suatu sikap yang berdiri tegak, kepala tegak, mata memandang lurus ke depan, kedua lengan bergantung bebas ke bawah dan berada disampi